Faktor faktor utama yang dikaji dalam integrasi tenaga kerja sesuai dengan fungsi operatif manajemen SDM ?

Posted on

Faktor faktor utama yang dikaji dalam integrasi tenaga kerja sesuai dengan fungsi operatif manajemen SDM ?

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

Faktor faktor utama yang dikaji dalam integrasi tenaga kerja :

  1. Kebutuhan yang dibutuhkan karyawan
  2. Motivasi dalam pekerjaan
  3. kepuasan pada pekerjaan
  4. Disiplin saat bekerja
  5. Prestasi dalam pekerjaan

Penjelasan:

Integrasi tenaga kerja yaitu kegiatan yang dapat memunuhi kebutuhan karyawan dan perushaan. Dimana perusahaan memberikan fasilitas terhadap pegawainya. Sangat penting untuk kemajuan perusahaan dan kesejahteraan pegawai.

Pelajari lebih lanjut materi tentang  Bagaimana faktor pembentuk integrasi nasional itu bekerja brainly.co.id/tugas/14186396

#BelajarBersamaBrainly