Buatlah 2 contoh kalimat saran dan 2 contoh kalimat larangan!
kalimat perintah saran
– Anak-anak, sebaiknya malam ini kalian tidur lebih cepat, supaya besok tidak kesiangan dan terlambat.
– Lebih baik kita pulang ke rumah sekarang, aku tidak mau nanti kehujanan di jalan.
kalimat larangan
– Janganlah kamu menyakiti mereka!
– Jangan membuang sampah sembarangan!