1.jelaskan cara menyundul bola sambil berdiri!

Posted on

2.sebutkan cabang-cabang olah raga yang atletik?
3.sebutkan cabang olah raga apa saja yang menggunakan bola kecil?
4.jelaskan pengertian:
A.servis
B.drive
C.push
D.chop
5.kenapa cabang olah raga atletik disebut induk olah raga jelas kan!​

1.jelaskan cara menyundul bola sambil berdiri!

Penjelasan:

1.Teknik menyundul bola dengan sikap berdiri adalah.

Tarik kepala dan tubuh bagian atas ke belakang dengan tumpuan berat badan pada kedua kaki. Ketika bola datang, dorong kepala dan tubuh ke depan ke arah bola. Lakukan gerakan menyundul bola dengan menggunakan dahi.

2.cabang Olahraga Atletik:

1. Tolak peluru.

2. Lempar lembing.

3. Lempar cakram.

4. Lompat tinggi.

5. Lompat galah.

6. Lari jarak pendek.

7. Lompat jauh.

8. Lari jarak jauh.

9. Lari estafet.

10. Panahan.

11. Lompat indah.

3.Tenis Meja.

Tenis Lapangan.

Golf.

Baseball.

Softball.

Bola Kasti.

Kricket.

Bilyard.

Bulu tangkis

4.a.service adalah sesuatu gerakan melempar bola melewati net menuju ke arah daerah lawan yang dilakukan oleh sebuah tim untuk mengawali sebuah pertandingan.

b.Drive adalah pukulan datar dan kecetapan sedang, dengan ketinggian sedikit di atas kepala, sejajar, atau sedikit di bawah kepala, pukulan drive dapat dilakukan dari arah belakang jika cock tidak cukup tinggi untuk di smash, atau dari arah tengah, dan bisa juga dari arah depan atau dekat net.

c.Pukulan push adalah sebuah teknik dalam memukul bola dengan gerakan mendorong dan sikap bet terbuka.

d.Pukulan Chop adalah pukulan dalam permainan tenis meja seperti menebang pohon dengan maksud menghasilkan putaran ke belakan (back spin). Pada dasarnya chop yang dilakukan dengan cara pukulan forehand mempunyai karakter gerakan yang sama dengan chop yang dilkukan secara backhand.

5.Atletik merupakan olahraga tertua dan disebut sebagai induk dari semua cabang olahraga. Atletik merupakan induk dari semua cabang olahraga karena atletik merupakan gabungan dari berbagai olahraga yang dapat kita temui sehari-hari. Olahraga atletik seperti lari, lompat, dan lempar merupakan bagian dari pada atletik.

semoga membantu