Lagu naik naik ke puncak gunung memiliki birama
Lagu "Naik-naik Ke Puncak Gunung" adalah lagu anak-anak ciptaan Ibu Sud yang menceritakan pengalaman naik gunung. Lagu ini mempunyai birama 3/4.
Pembahasan
Birama adalah ketukan yang terdapat pada suatu lagu.
Lagu "Naik-naik Ke Puncak Gunung" mempunyai birama 3/4 yang berarti ada tiga ketukan dalam satu birama.
Untuk mngetahui birama suatu lagu, kita harus melihat not angkanya dan menyanyikan sesuai dengan ketukannya.
Lirik lagu "Naik-naik Ke Puncak Gunung" adalah
Naik-naik ke puncak gunung
Tinggi-tinggi sekali
Kiri kanan kulihat saja
Banyak pohon cemara
Kiri kanan kulihat saja
Banyak pohon cemara
Pelajari Lebih Lanjut
Panjang pendek nada lagu Peramah dan Sopan pada brainly.co.id/tugas/23215264
Panjang pendek lagu Pelangi-Pelangi pada brainly.co.id/tugas/20980986
Suku kata panjang pendek pada lagu Pelangi-pelangi pada brainly.co.id/tugas/20994189
Apa yang kamu sukai dari lagu Peramah dan Sopan pada brainly.co.id/tugas/30457682
————————————
Detail Jawaban
Kelas: II
Mapel: SBdP
Bab: Hidup Rukun (tema 1)
Kode: 2.19.1
#JadiRankingSatu