Ditargetkan selesai dalam waktu 40 hari oleh 36 pekerja setelah 15 hari dikerjakan proyek terhenti selama 10 hari agar proyek selesai tepat waktu berapa pekerja tambahan yang diperlukan

Posted on

=====================================
Tolong Bantu Dong Soalnya Susah?!​

Ditargetkan selesai dalam waktu 40 hari oleh 36 pekerja setelah 15 hari dikerjakan proyek terhenti selama 10 hari agar proyek selesai tepat waktu berapa pekerja tambahan yang diperlukan

Jawaban:

perlu ditambah 24 orang.

sehingga total pekerja menjadi 36+24=60 orang.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

t=40 hari

f=36 orang

orang hari= 36 x 40 = 1440

produktifitas= 36/40= 9/10 orang per hari.

setelah 15 hari

sudah dikerjakan= 15/40= 3/8 bagian

terhenti 10 hari, sehingga hari ke 15+10= 25.

sisa hari 40-25= 15 hari.

sisa pekerjaan= 5/8 bagian.

3/8 selesai dlm 15 hari, dengan 36 orang.

5/8 harus selesai dlm 15 hari, dengan X orang?

3/8/36 = 5/8/X

3/288 = 5/8X

3 × 8X = 5 × 288

24X = 1440

X= 1440/24 = 60.

perlu penambahan pekerja 60-36 = 24 orang.

gampang bro….!