Sebutkan 3 keberasilan Khalifah Abu bakar As sidiq saat menjabat sebagai Khaulafaur Rasidin

Posted on

Sebutkan 3 keberasilan Khalifah Abu bakar As sidiq saat menjabat sebagai Khaulafaur Rasidin

1. Pembersihan Nabi-nabi palsu di jazirah arab
2. Meredam konflik diantara kaum muslimin setelah Rasulullah Muhammad meninggal, salah satunya adalah membereskan bani-bani yang tidak membayar zakat
3. Ekspansi wilayah islam ke wilayah romawi

Penaklukan Islam
a.    Di wilayah Timur (Persia)
Persia
mendominasi wilayah yang sangat luas yang meliputi Irak, bagian barat
Syam, bagian utara Jazirah Arab. Di samping itu, sejumlah besar
kabilah-kabilah Arab juga tunduk di bawah kekuasaan mereka.
Kabilah-kabilah ini bekerja dengan dukungan dari Kaisar Persia.
Untuk
melakukan jihad di tempat itu, Abu Bakar mengangkat Khalid bin Walid
dan Mutsanna bin Haritsah sebagai panglima. Mereka mampu memenangkan
peperangan dan membuka Hirah serta beberapa kota di Irak. Di antaranya
adalah Anbar, Daumatul Jandal, Faradh, dan yang lainnya.
b.    Di wilayah Barat (Romawi)
                Abu Bakar memberangkatkan pasukan-pasukan Islam berikut ini.
1)    Pasukan di bawah pimpinan Yazid bin Abu Sufyan ke Damaskus.
2)    Pasukan di bawah pimpinan ’Amr bin Ash ke Palestina.
3)    Pasukan di bawah pimpinan Syarahbil bin Hasanah ke Yordania.
4)   
Pasukan di bawah pimpinan Abu Ubaidah ibnul-Jarrah ke Hims (Dia adalah
komandan umum). Pasukan Islam saat itu berjumlah sekitar 12.000 pasukan.
Sedangkan, pasukan Ikrimah sebagai pasukan cadangan sejumlah sekitar
6.000 orang.
Pasukan Romawi menyambut kedatangan pasukan Islam itu dengan pasukan 240.000 personel