Contoh wujud integrasi nasional yang dilaksanakan di kegiatan sekolah.

Posted on

uraikan nama kegiatannya, jenisnya, dan tujuan kegiatan integrasi nasional tersebut​

Contoh wujud integrasi nasional yang dilaksanakan di kegiatan sekolah.

Jawaban Terkonfirmasi

Wujud dari integrasi nasional yang dilaksanakan di kegiatan sekolah :

Nama kegiatan     : Upacara Bendera setiap hari senin

Jenis kegiatan      : Upacara Bendera

Tujuan kegiatan   :

  • untuk menambah rasa nasionalisme dan cinta tanah air dan bangsa
  • untuk menambah rasa persatuan dan kesatuan
  • untuk membentuk karakter generasi muda lebih bertanggung jawab dan disiplin
  • untuk membentuk kerja sama

Pembahasan

Integrasi nasional usaha serta proses mempersatukan perbedaan-perbedaan yang terdapat pada suatu negara hingga tercipta keserasian serta keselarasan secara nasional. Integrasi nasional ini tidak muncul begitu saja.

Faktor penghambat integrasi nasional :

  • Kurangnya penghargaan terhadap kemajemukan.
  • Kurangnya toleransi antar sesama golongan.  
  • Kurangnya kesadaran dalam diri masing-masing rakyat Indonesia.  
  • Adanya ketimpangan dan ketidakmerataan pembangunan.

Faktor pendorong integrasi nasional :

  • Adanya persamaan sejarah yaitu rasa senasib dan seperjuangan  
  • Adanya ideologi nasional yaitu Pancasila
  • Adanya keinginan untuk bersatu.  
  • Adanya ancaman dari luar

Pelajari lebih lanjut

Materi penjelasan tentang integrasi nasional pada link

brainly.co.id/tugas/26502363

Materi penjelasan tentang faktor pendorong integrasi nasional pada link

brainly.co.id/tugas/21107366

#BelajarBersamaBrainly