Apakah agar agar termasuk bioteknologi?

Posted on

Apakah agar agar termasuk bioteknologi?

Jawaban:

termasuk bioteknologi

Penjelasan:

karena agar² termasuk bioteknologi konvensional.bioteknologi konvensional adalah pemanfaatan makhluk hidup untuk membantu pekerjaan atau untuk menghasilkan suatu produk yang bermanfaat bagi manusia yang menggunakan mikroorganisme seperti jamur dan bakteri sebagai alat penghasil produk dan jasa

Jawaban:

Agar-agar, agar atau agarosa adalah zat yang biasanya berupa gel yang diolah dari rumput laut atau alga dan bisa dimakan, dalam bidang medis digunakan sebagai pembiak bakteri di laboratorium. Di Jepang dikenal dengan nama kanten dan oleh orang Sunda disebut lengkong. Jenis rumput laut yang biasa diolah untuk keperluan ini adalah Eucheuma spinosum (Rhodophycophyta). Beberapa jenis rumput laut dari golongan Phaeophycophyta (Gracilaria dan Gelidium) juga dapat dipakai sebagai sumber agar-agar. Agar-agar dieksport dari Melaka sejak 1871