pak anton wafat dengan meninggalkan warisan 23 ekor kambing untuk 3 putranya dengan pembagian sebagai berikut: anak pertama mendapat ½ bagian,anak kedua mendapat ⅓ bagian, anak ketiga mendapat ⅛ bagian. dalam wasiatnya ditulis kambing tidak boleh dipotong dan di jual. harus dipelihara dengan baik. bantulah anak pak anton dapatkan warisannya

Posted on

pak anton wafat dengan meninggalkan warisan 23 ekor kambing untuk 3 putranya dengan pembagian sebagai berikut: anak pertama mendapat ½ bagian,anak kedua mendapat ⅓ bagian, anak ketiga mendapat ⅛ bagian. dalam wasiatnya ditulis kambing tidak boleh dipotong dan di jual. harus dipelihara dengan baik. bantulah anak pak anton dapatkan warisannya

Jawaban Terkonfirmasi

Bab Perbandingan
Matematika SD Kelas VI

jumlah kambing = 23 ekor
pinjamkan 1 ekor = 23 + 1 = 24 ekor

anak pertama = 1/2 x 24 = 12 ekor
anak kedua = 1/3 x 24 =…… 8 ekor
anak ketiga = 1/8 x 24 = ……3 ekor

jumlah semua = 12 + 8 + 3 = 23 ekor

sisa = 24 – 23 = 1 ekor

1 ekor kambing yang dipinjam, dikembalikan