9. Hati berperan sebagai organ ekskresi karena

Posted on

menyekresikan cairan empedu ke kantong
empedu. Bagaimana proses pembentukan cairan
empedu tersebut?​

9. Hati berperan sebagai organ ekskresi karena

Jawaban: Cairan empedu berasal dari penghancuran hemoglobin dari eritrosit yang telah tua. Hemoglobin ini akan di uraikan menjadi hemin, zat besi, dan globin. Zat besi dan globin akan di simpan di dalam hati kemudian di kirim ke sum-sum tulang merah. Zat-zat tersebut digunakan dalam pembentukan antibodi atau hemoglobin baru. Sementara itu, Hemin akan di rombak menjadi bilirubin dan biliverdin. Bilirubin dan biliverdin ini merupakan zat warna bagi empedu dan mengandung warna hijau-biru. Zat warna tersebut di dalam usus akan mengalami oksidasi menjadi urobilin. Urobilin kemudian di eksresikan dari dalam tubuh dan memberi warna kekuningan

Penjelasan: