ASEAN sebagai organisasi kerja sama negara- negara di kawasan Asia Tenggara didirikan pada​

Posted on

ASEAN sebagai organisasi kerja sama negara- negara di kawasan Asia Tenggara didirikan pada​

Pembentukan ASEAN

Jawaban:

8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand.

Penjelasan:

ASEAN (Association Of South-East Asian) adalah sebuah organisasi kerja sama antar negara-negara di kawasan Asia Tenggara. ASEAN didirikan di Bangkok, Thailand pada tanggal 8 Agustus 1967 oleh 5 negara pendiri antara lain :

๏ Thailand = Thanat Khoman

๏ Indonesia = Adam Malik

๏ Filipina = Narsisco Ramos

๏ Singapura = S. Rajaratnam

๏ Malaysia = Tun Abdul Razak

Saat ini, ASEAN beranggotakan 10 negara, yakni Indonesia. Malaysia, Brunei Darussalam, Singapura, Vietnam, Filipina, Laos, Kamboja, Thailand, dan Myanmar.

Jawaban:

ASEAN dibentuk pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand.