Siti bekerja keras mendorong mobilnya yang mogok dengan gaya 100 N. Namun mobil tersebut tidak bergerak sama sekali usaha yang dilakukan siti adalah…

Posted on

Siti bekerja keras mendorong mobilnya yang mogok dengan gaya 100 N. Namun mobil tersebut tidak bergerak sama sekali usaha yang dilakukan siti adalah…

Jawaban Terkonfirmasi

Jika Siti bekerja keras mendorong mobilnya yang mogok dengan gaya 100 N , namun mobil tersebut tidak bergerak sama sekali maka usaha yang dilakukan siti adalah 0 Joule

PEMBAHASAN

Untuk pembahasan materinya bisa di lihat pada link bagian "Pelajari lebih lanjut :" di bawah  pembahasan ini.

Okay mari kita langsung menyelesaikan soalnya.

Diketahui :

Gaya Dorong = F = 100 N

Kelajuan Bola = v = 0 m/s

Ditanyakan :

Usaha oleh Siti = W = ?

Penyelesaian :

Usaha dalam Fisika di definisikan sebagai hasil kali gaya dan perpindahan yang arahnya sejajar dengan gaya tersebut.

Sesuai definisi di atas walaupun Siti telah bekerja keras mendorong mobilnya , tetapi berhubung mobilnya tidak bergerak , maka perpindahan bernilai 0 :

W = F . s

W = 100 . 0

W = 0 Joule

Kesimpulan :

Usaha yang di lakukan oleh Siti adalah 0 Joule berhubung tidak adanya perpindahan yang terjadi pada peristiwa ini.

Pelajari lebih lanjut :

textbf{Daya Benda} : brainly.co.id/tugas/17003843

textbf{Energi Panas} : brainly.co.id/tugas/14634656

textbf{Kelajuan Peloncat} : brainly.co.id/tugas/22595562

textbf{Gaya Gesekan} : brainly.co.id/tugas/22487003

textbf{Pengereman Mobil} : brainly.co.id/tugas/22656910

—————————

Detil Jawaban :

textbf{Kelas:} 7

textbf{Mapel:} Fisika

textbf{Bab:} Energi dalam Sistem Kehidupan

textbf{Kode:} 7.6.6

textbf{Kata Kunci:} Energi , Usaha , Joule , Gerak , Kecepatan  , Searah , Balok , Gesekan , Mobil , Mogok , Siti

Gambar Jawaban