Truk bergerak dengan kecepatan 82,8km/jam dan diperlambat sebesar 2,5m/s^2. jarak yang ditempuh truk dari mulai awal perlambatan hingga berhenti sejauh?

Posted on

a. 105,8
b. 158,5
c. 201,5
d. 215,7
e. 250,8

Truk bergerak dengan kecepatan 82,8km/jam dan diperlambat sebesar 2,5m/s^2. jarak yang ditempuh truk dari mulai awal perlambatan hingga berhenti sejauh?

Jawaban Terkonfirmasi

Vo=82,8 km/jam = 23 m/s

Vt^2=Vo^2+2as
0=23^2+2*(-2,5)*s
0=529-5s
5s=529
s=105,8 m

Jawaban: A

Jawaban Terkonfirmasi

Diketahui: Vo = 82,8 km/jam = 82,8 × 1000/3600 = 23 m/s =>
a =diperlambat berarti – 2,5 m/s² =>
Vt = 0 ->
Dit: S =…? ->
jawab : 0² = 23² + 2 (- 2,5) S ->
0 = 529 – 5S ->
5S = 529 ->
S = 529÷5 = 105,8 m (A)