Jarak antara kota A ke kota b adalah 70 km ditempuh dengan waktu 2,5 jam maka kecepatan rata-rata yang digunakan adalah

Posted on

pakai jadii, dikumpulkan sejam lagii minta toloong! makasiih​

Jarak antara kota A ke kota b adalah 70 km ditempuh dengan waktu 2,5 jam maka kecepatan rata-rata yang digunakan adalah

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rumus Kecepatan (V) = S / t

Keterangan = V= Kecepatan (Km/Jam)

= S = Jarak (Km)

= t = Waktu Tempuh (Jam)

Di ketahui :

S = 70 km

t = 2,5 jam

Di tanya : kecepatan rata – rata ( v )….. ?

Di jawab :

V = S / t = 70 km / 2,5 jam

V = 28 km/jam

Jadi, kecepatan rata – ratanya adalah 28 km/jam.

Jawaban:

28 km/jam

Penjelasan dengan langkah-langkah:

s = 70 km

t = 2,5 jam

V = s/t

= 70/2,5

= 28 km/jam

jadi kecepatan rata-rata yang digunakan adalah 28 km/jam