Sebutkan 3 permasalahan kehidupan sosial yang terjadi di salah satu negara anggota ASEAN!

Posted on

Sebutkan 3 permasalahan kehidupan sosial yang terjadi di salah satu negara anggota ASEAN!

Jawaban:

  • Kemiskinan, Kemiskinan adalah suatu keadaan atau ketidakmampuan seseorang dalam memenuhi kebutuhan primer seperti makanan, air, pakaian, serta tempat tinggal. kemudian ada kebutuhan sekunder seperti gadget, kendaraan pribadi, dll. serta kebutuhan tersier seperti mobil sport, iphone keluaran terbaru, dll
  • Pengangguran, Pengangguran atau tunakarya adalah istilah untuk orang yang tidak bekerja sama sekali, sedang mencari kerja, bekerja kurang dari dua hari selama seminggu, atau seseorang yang sedang berusaha mendapatkan pekerjaan yang layak.
  • Bencana Alam, Bencana alam, adalah suatu peristiwa alam yang mengakibatkan dampak besar bagi populasi manusia. Peristiwa alam dapat berupa banjir, letusan gunung berapi, gempa bumi, tsunami, tanah longsor, badai salju, kekeringan, hujan es, gelombang panas, hurikan, badai tropis, taifun, tornado, kebakaran liar dan wabah penyakit.

Jawaban:

1. Sumber daya manusia yang masih rendah

2. Pengangguran

3. Sumber daya yang terbatas