Pecahan biasa yang paling sederhana 0,02​

Posted on

Pecahan biasa yang paling sederhana 0,02​

pecahan biasa dari 0,02 adalah 1/50

Pendahuluan :

pecahan adalah bentuk pembagian yang terdiri dari 2 bilangan yaitu pembilang dan penyebut.Pembilang berada di atas sedangkan penyebut berada di bawah.

Macam – macam pecahan :

  • Pecahan biasa = pecahan yang hanya memilki pembilang dan penyebut.
  • Pecahan campuran = pecahan yang memiliki bilangan bulat , pembilang dan penyebut.
  • Pecahan deksimal = pecahan ini berbeda dengan pecahan biasa yang memiliki koma ( , ) .
  • Pecahan persen = pecahan ini biasanya digunakan di data yang memiliki simbol matematika yaitu persen ( % ) .

Pembahasan :

pecahan biasa yang paling sederhana 0,02​

0,02

2/100

2 : 2/100 : 2

1/50

Kesimpulan :

Maka , pecahan biasa dari 0,02 adalah 1/50

Pelajari lebih lanjut :

Detail Jawaban :

Kelas : VI SD

Mapel : Matematika

Bab : pecahan

Kode soal : 2

Kode kategorisasi : 6.2.6

Kata kunci : pecahan

Gambar Jawaban