untuk mengatasi kemacetan lalu lintas dibuat sebuah Bundaran dengan jari-jari 10 m tentukan keliling lingkaran bu bundaran tersebut​

Posted on

untuk mengatasi kemacetan lalu lintas dibuat sebuah Bundaran dengan jari-jari 10 m tentukan keliling lingkaran bu bundaran tersebut​

Jawaban:

62.8 m

Penjelasan dengan langkah-langkah:

LINGKARAN

Merupakan sebuah bangun datar yang paling unik karena tidak memiliki sisi dan simetri lipat tak terhingga.

Untuk mencari luas dan keliling lingkaran,digunakan rumus sebagai berikut:

  • Luas

pi times {r}^{2}

  • Keliling

pi times d

Dengan catatan:

  1. r:jari²
  2. d:diameter
  3. π:22/7 atau 3.14(opsional tergantung soal)

DIKETAHUI

  • Untuk mengatasi kemacetan lalu lintas,pemerintah membuat bundaran
  • bundaran tersebut berjari-jari 10 m(diameter:2×r:10×2:20)

DITANYA

Keliling dari bundaran tersebut

JAWAB

pi times d \ 3.14 times 20 \ = 62.8 : m

Jadi,keliling bundaran tersebut adalah 62.8 meter.

Semoga membantu

Pelajari juga:

Mapel:Matematika

Kelas:5

Materi:Luas Bangun Datar Sederhana(Bab 3)

Kode kategorisasi:5.2.3

Kode Soal:2

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Rumus keliling lingkaran ada 2 macam , yaitu

a. bila diketahui diameter, maka bisa menggunakan rumus K = π × d

b. bila diketahui jari-jari, maka bisa menggunakan rumus K = 2 × π × r

Jawaban:

K = 2 × π × r

= 2 × 3,14 × 10

= 2 × 31,4

= 62,8 cm

Gambar Jawaban