Jelaskannjenis bangunan berikut inia.menhirb.dolmenc.warugad.sarkofagus​

Posted on

Jelaskannjenis bangunan berikut inia.menhirb.dolmenc.warugad.sarkofagus​

Jawaban:

A.Menhir adalah batu tunggal, biasanya berukuran besar, yang ditatah seperlunya sehingga berbentuk tugu dan biasanya diletakkan berdiri tegak di atas tanah. Istilah menhir diambil dari bahasa Keltik, dari kata men dan hir.Jadi, artinya adalah batu Panjang

B.Dolmen adalah meja batu tempat meletakkan sesaji yang dipersembahkan kepada roh nenek moyang. Di bawah dolmen biasanya sering ditemukan kubur batu. Dolmen ditemukan di Eropa, Asia, dan Afrika, terutama di sepanjang pesisir pantai. Mereka berasal dari periode Megalithikum awal, sekitar 10.000 tahun sebelum Masehi.

C.Waruga adalah kuburan kuno orang Minahasa yang terbuat dari dua batu berbentuk segitiga dan kotak. Keberadaannya memberitahukan tentang kebudayaan manusia di Minahasa pada masa lampau serta perkembangan teknologinya.

D.Sarkofagus adalah suatu tempat untuk menyimpan jenazah. Sarkofagus umumnya dibuat dari batu. Kata "sarkofaus" berasal dari bahasa Yunani σάρξ dan φαγεῖνειν, dengan demikian sarkofagus bermakna "memakan daging". Secara umum fungsi utama dari sarkofagus adalah sebagai wadah untuk menyimpan jenazah.

(klu benr follow yah)