Muawiyah bin abu Sufyan adalah gebernur

Posted on

Muawiyah bin abu Sufyan adalah gebernur

Muawiyah bin abu Sufyan adalah gebernur Yordania, suriah

Pembahasan :

Muawiyah merupakan anak Abu Sufyan bin harb. beliau merupakan seseorang yang sangat membenci Rasulullah. ibunya adalah hindun bin utbah. ibunya merupakan pemakan jantung paman Rasulullah karena sangat benci dengan nabi SAW.

pada pemerintahan unar bin Khattab, Muawiyah dilantik menjadi gubernur Yordania pada 17 H

pada masa pemerintahan Khalifah Usman bin Affan muawiyah menjabat sebagai Gubernur Suriah. muawiyah merupakan orang yang mengusulkan untuk dibentuknya Angkatan Laut.

Pelajari lebih lanjut :

  1. Langkah yang dilakukan muawiyah untuk sampai pada puncak kekuasaan adalah : brainly.co.id/tugas/22005453
  2. Prestasi muawiyah bin abu sufyan sesudah menjadi khalifah : brainly.co.id/tugas/22345711

Detail Jawaban :

Kelas : 7

Mapel : SKI

Bab : 6 – perkembangan peradaban Islam pada masa Daulah Umayyah

Kode soal :

kode kategori :