sebuah barang dibeli dengan harga Rp10.000 dan dijual kembali dengan keuntungan 20%,tentukan harga jual barang berikut!

Posted on

sebuah barang dibeli dengan harga Rp10.000 dan dijual kembali dengan keuntungan 20%,tentukan harga jual barang berikut!

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Keuntungan:

10.000 times frac{20}{100} = 2.000

Keuntungan dari barang tersebut adalah Rp2.000

Harga jual barang:

harga beli + keuntungan

10.000 + 2.000 = 12.000

Jadi, harga jual barang tersebut adalah Rp12.000

keuntungan = 10.000 × 20%

keuntungan = 10.000 × (20÷100)

keuntungan = 2.000

harga jual = harga beli + untung

harga jual = 10.000 + 2.000

harga jual = 12.000

maaf kalau salah

semoga bermanfaat