Apa yg di maksud gaya garis magnet​

Posted on

Apa yg di maksud gaya garis magnet​

Jawaban:

Garis gaya magnet adalah arah medan magnet, berupa pola garis yang terbentuk di sekitar medan magnet. Garis gaya magnet tidak pernah berpotongan. Arah garis-garis medan dari garis gaya magnet selalu memiliki arah keluar dari kutub utara, dan masuk menuju ke kutub selatan.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN TERCERDAS YAA