Kenapa hormon estrogen menurun menjelang terjadinya menstruasi?

Posted on

Kenapa hormon estrogen menurun menjelang terjadinya menstruasi?

 Organologi, Fisiologi

Ini dikarenakan korpus luteum mengalami penurunan akibat sedikitnya produksi hormon FSH. Ini mengakibatkan korpus luteum berubah menjadi korpus albikans. Korpus albikan ini tidak mampu menghasilkan estrogen dan progesteron sehingga tidak ada yang mempertahankan struktur endometrium dan menebalkan endometrium menyebabkan dinding endometrium meluruh bersamaan dengan pembuluh darah.