Makna persatuan dan kesatuan bagi bangsa Indonesia!
Menghargai dan menghormati segala perbedaan dengan itu persatuan dan kesatuan bangsa indonesia akan terjalin selamanya
semoga bermanfaat
Persatuan mengandung makna terikatnya beberapa bagian menjadi satu kesatuan sedangkan kesatuan berarti keadaan yang merupakan satu keutuhan