Ciri ciri tumbuhan paku
1. Akar,batang dan daun memiliki berkas xilem dan floem
2. Ditemukan di air, tempat lembab, atau menempel pada tumbuhan lain sebagai epifit atau sisa-sisa tumbuhan lain sebagai saprofit
3. Tidak menghasilkan biji, tetapi menghasilkan spora yang terdapat pada sporagium(kotak spora)
4. Mengalami metagenesis(pergantian keturunan)
5. Daun yang masih muda menggulung
7. Tidak berbunga
8. Umumnya memiliki Rizom(batang yang terdapat dalam tanah)
Ciri-ciri tumbuhan paku secara umum :
1. Mempunyai akar, batang, dan daun sejati yang berklorofil
2. Daun mudanya menggulung dan tidak berbunga
3. Di permukaan bawah daun terdapat bintik coklat, yaitu sporus yang mengandung kotak spora
4. Mengalami dua tahap pergiliran keturunan, yaitu tahap sporofit dan gametofit
Semoga membantu :33