sebuah transformator dengan tegangan primer 220 volt dan tegangan sekunder 22 x , olt. arus pada kumparan primer clan sekunder berturut-turut 0,1 A dan 0,6 A , maka efisiensi transformator tersebut adalah

Posted on

sebuah transformator dengan tegangan primer 220 volt dan tegangan sekunder 22 x , olt. arus pada kumparan primer clan sekunder berturut-turut 0,1 A dan 0,6 A , maka efisiensi transformator tersebut adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Diketahui :
Vp = 220 V
Vs = 22 Volt
Ip = 0,1 A
Is = 0,6 A
Ditanyaakn : Efisiensi ?

Dijawab ;
Efisiensi ;
η = (VsIs) / (VpIp) x 100%
   = (22×0,6) / (220×0,1) x 100%
   = 13,2/22 x 100%
   = 0,6 x 100%
   = 60 %