Campuran larutan berikut yang akan membentuk larutan penyangga dengan ph 7 adalah….

Posted on

Campuran larutan berikut yang akan membentuk larutan penyangga dengan ph 7 adalah….

Jawaban:

memiliki pH stabil dan mampu menahan perubahan pada pH saat pengenceran atau penambahan sedikit asam atau basa. Berdasarkan soal, larutan penyangga dengan pH < 7 ditunjukkan oleh:

-100 mL CH3COOH 0,1 M dan 50 mL NaOH 0,1 M

Campuran ini terdiri dari asam lemah (CH3COOH) dan basa kuat (NaOH). Reaksinya akan menyisakan asam lemah.

100 mL HCN 0,1 M dan 100 mL NaCN 0,1 M

NaCN merupakan garam yang terbentuk dari reaksi NaOH dan HCN. Sedangkan, HCN merupakan asam lemah. Asam lemah HCN akan membentuk sistem buffer bersama dengan ion CN- dari NaCN sebagai pasangan basa konjungsi.