Bagaimana iklim bisa mempengaruhi pembentukkan tanahpengaruhi pembentukan tanah

Posted on

Bagaimana iklim bisa mempengaruhi pembentukkan tanahpengaruhi pembentukan tanah

Iklim mempunyai peranan yang besar terhadap pembentukan tanah, terutama sekali variasi antara suhu tanah dan suhu atmosfir. Atmosfer memancarkan cahaya panas melalui udara kering yang bersih tetapi menyerap sebagian besar radiasi gelombang pendek. Sebagian radiasi yang mencapai permukaan bumi kemudian diubah menjadi panas, sedangkan sebagian yang lainnya dipantulkan kembali. Energy panas inilah yang menyebabkan suhu memainkan peranan penting terhadap kecepatan reaksi dalam tanah meningkat 2-3 kali lipat. Iklim juga mempunyai pengaruh yang nyata terhadap kedalaman tanah dan tekstur tanah. Pengaruh bersama dari curah hujan besar dan suhu tinggi, seperti yang terjadi didaerah tropis menghasilkan suatu keadaan optimum bagi pembentukan tanah. Oleh karena itu pada makalah ini kelompok kami menenkankan pada iklim sebagai faktor pembentuk tanah.