Gradien garis tegak lurus dengan garis 2x + 6y + 5 = 0 adalah
Materi : Persamaan Garis Lurus
Bentuk umum : y = mx + c [m / Gradien]
______________________________/
2x + 6y + 5 = 0
6y = – 2x – 5
y = – ⅓x – ⅚ [ Gradien = -⅓ ]
Gradien Tegak Lurus
( -1/m ) = ( -1/-⅓ ) = 3
Semoga bisa membantu