Jelaskan hal hal yang diperlukan dalam menyusun pola penyerangan permainan sepak bola​

Posted on

Jelaskan hal hal yang diperlukan dalam menyusun pola penyerangan permainan sepak bola​

Pertanyaan :

Jelaskan hal hal yang diperlukan dalam menyusun pola penyerangan permainan sepak bola!!

Jawaban :

  • Hal yang harus dilakukan dalam menyusun pola penyerangan sepak bola, diantaranya ;
  • Pemain yang membantu dalam penyerangan
  • Pemain yang mengatur dalam penyerangan
  • Pemain yang tugasnya mencetak gol ke gawang goal getter atau penembak utama ]
  • Pemain yang bertugas memancing pemain bertahan lawan agar bisa dilewati, supaya timnya bisa membawa bola ke daerah gawang.
  • Susunlah pola penyerangan yang baik dengan direncankan sedemikian rupa sehingga membentuk kombinasi yang cantik untuk memberikan tekanan pada tim lawan.
  • Selain kombinasi yang baik, kita juga harus memiliki pola penyerangan dari segi kelemahan tim lawan.

Penjelasan :

Dalam permainan sepak bola, untuk melakukan serangan ke dearah tim lawan dan memasukan bola ke dalam gawang musuh, maka bentuk susunan para pemain yang disebut pola penyerangan adalah hal yang diutamakan.

Tujuan adanya pola penyerangan sepak bola adalah untuk memenangkan suatu permainan dan untuk mencetak gol sebanyak-banyaknya ke gawang lawan.