Apa saja komponen dasar jaringan listrik?

Posted on

Apa saja komponen dasar jaringan listrik?

Jawaban:

Terdapat sejumlah komponen utama konstruksi pada Jaringan Tegangan Rendah, yakni :

1. Tiang Beton

2. Penghantar Kabel Pilin Udara (NFA2Y)

3. Penghantar Kabel Bawah Tanah (NYFGBY)

4. Perlangkapan Hubung Bagi dengan Kendali

5. Tension bracket

6. Strain clamp

7. Suspension bracket

8. Suspension Clamp

9. Stainless steel strip

10. Stopping buckle

11. Link

12. Plastic strap

13. Joint sleeve Press Type ( Al – Al ; Al – Cu )

14. Connector press type

15. Piercing Connector Type

16. Elektroda Pembumian

17. Penghantar Pembumian

18. Pipa galvanis

19. Turn buckle

18. Guy-wire insulator

19. Ground anchor set

20. Steel wire

21. Guy-Anchor

22. Collar bracket

23. Terminating thimble

24. U – clamp

25. Connector Block

Penjelasan:

maaf ya kalo kebanyakan