Contoh Protozoa yang hidup dialam bebas,seperti perairan,air menggenang,atau ditanah

Posted on

Contoh Protozoa yang hidup dialam bebas,seperti perairan,air menggenang,atau ditanah

Jawaban:

Protozoa yang hidup bebas di alam dapat ditemukan di perairan atau di tempat basah yang banyak mengandung sampah atau zat organik, misalnya air laut, danau, sungai, sawah, kolam, parit, dan selokan. Protozoa yang hidup bebas di alam, misalnya Amoeba proteus dan Paramecium caudatum.

Penjelasan:

semoga membantu yaa