a. 6
b. 5
c. 4
d. 3
e. 2
Seutas pita diukur oleh Albert, ternyata ia memperoleh lebar pita tersebut sama dengan 13,4 mm dan panjangnya 105,5 cm. Luas pita yang diukur oleh Albert memiliki angka penting sebanyak ….
Jawaban:
D. 3
Penjelasan:
Dalam peraturan angka penting, setiap hasil dari operasi hitung akan mengikuti jumlah angka penting terkecilnya
luas pita = 1,34 cm x 105,5 cm
=141,37
jumlah angka penting 141,37= 141( 3 angka penting )
jumlah angka penting = 3( mengikuti angka penting terkecil)
angka penting = 3 ( 1,34 adalah memiliki jumlah angka penting paling sedikit, yaitu 3)