Jawab menggunakan penjelasan !​

Posted on

Jawab menggunakan penjelasan !​

Jawab menggunakan penjelasan !​

Jawaban:

Hukum Archimedes

Penjelasan:

Hukum Archimedes menjelaskan tentang hubungan gaya berat dengan gaya ke atas ketika suatu benda dicelupkan ke dalam air.

Ketika benda dimasukkan ke dalam air, maka ada tiga kemungkinan yang dapat terjadi :

1. Terapung

Benda akan terapung apabila massa jenis cair lebih besar dari massa jenis benda

2. Melayang

Benda akan melayang apabila massa jenis cair sama dengan massa jenis benda

3. Tenggelam

Benda akan tenggelam apabila massa jenis cair lebih kecil dari massa jenis benda

C. Hukum Archimedes.

Penjelasan:

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, suatu benda yang dicelupkan sebagian atau seluruhnya kedalam zat cair akan mengalami gaya ke atas yang besarnya sama dengan berat zat cair yang dipindahkan oleh benda tersebut. adalah bunyi hukum archimedes.

semoga membantu.