kalor sebanyak 2500 jiule ditambahkan pada sistem dan lingkungan melakukan usaha sebesar 3000 joule pada sistem hitunglah perubahan energi dalam yang terjadi pada sistem​

Posted on

kalor sebanyak 2500 jiule ditambahkan pada sistem dan lingkungan melakukan usaha sebesar 3000 joule pada sistem hitunglah perubahan energi dalam yang terjadi pada sistem​

∆U = Q – W

Q = Kalor masuk/keluar

Kalor masuk (+)

Kalor keluar (-)

W = Usaha

Usaha oleh lingkungan ke sistem bernilai (-)

Usaha oleh sistem ke lingkungan bernilai (+)

Diketahui

Q = 2.500 Joule

W = – 3.000 Joule

Jawab

∆U = 2.500 – (-3.000)

∆U = 2.500 + 3.000

= 5.500 Joule