Apa yang dimaksud dengan sistem bilangan bcd
Pengertian BCD (Binary Coded Decimal) dan Cara Konversi BCD.Jadi dapat dikatakan bahwa Kode BCD (Binary Coded Decimal) adalah sistem pengkodean Biner dari angka Desimal dimana setiap digit Desimal diwakili oleh sejumlah bit, biasanya terdiri dari 4 bit.
semoga membantu