Berapa kerja yang dilakukan orang ( dengan arah harizontal ) yang mendorong peti 150 kg sejauh 12,3 sepanjang lantai yang kasar tanpa percepatan , jika koefesien efektif gesekan adalah 0,7 ?

Posted on

Berapa kerja yang dilakukan orang ( dengan arah harizontal ) yang mendorong peti 150 kg sejauh 12,3 sepanjang lantai yang kasar tanpa percepatan , jika koefesien efektif gesekan adalah 0,7 ?

Sejauh 12,3 meter kan?

konsepnya pake hukum newton 2 aja
ΣF = m.a
nah masalahnya a = 0 karna ga ada percepatan
ΣF = 0
nah kalo a nya 0 berarti mungkin pindah ga? mungkin dong. artinya petinya pindah dengan kecepatan konstan ( v konstan -> a = 0)
nah diagram benda bebasnya kaya gini (ada di gambar

Gambar Jawaban