Sebutkan dan jelaskan makna filosofi penamaan tokoh punakawank oleh sunan kalijaga

Posted on

Sebutkan dan jelaskan makna filosofi penamaan tokoh punakawank oleh sunan kalijaga

Istilah punokawan yang konon berasal dari kata: pana yang artinya mengetahui dengan jelas, dan kawan artinya: teman atau sahabat. Sosok karakter Nala Gareng dan Petruk (wayang jawa) adalah saudara angkat yang diadopsi oleh Semar. Antara sosok Gareng dan Petruk ini terdapat karakter yang bertolak belakang.