Bagaimana cara menentukan variabel bebas dan terikat? dan berikan 1 contoh
Variabel bebas : variabel yang memengaruhi variabel terikt dengan sengaja dibuat berbeda. contoh : dosis pupuk.
variabel terikat : variabel yang dipengauhi variabel bebas. contoh : tingkat pertumbuhan
Variabel yang bisa kita ubah ubah dalam kepentingan penelitian variabel terikat adalah hasil penelitian tersebut setelah memadukan variabel bebas dan terikat,variabel terikat muncul karena perbedaan perlakuan pada variabel bebas
contoh variabel bebas : misalnya pot 1 dikasih air setiap hari,pot kedua dikasih air setiap 3hr, pot ketiga dikasih air 1minggu
sekali… jadi disini yang jadi variable bebasnya adalah intensitas
memberi airnya
variable terikatnya adalah hasilnya, jadi ternyata kalau dikasih air
setiap hari setelah 2minggu misalnya kacangnya tingginya jadi 15cm,
kemudian y 3hr sekali ternyata jadi 10cm, yg 1minggu sekali cuma 5cm..
nah disini yang jadi variable terikatnya adalah pertumbuhan kacangnya