Jelaskan Apa Perbedaan Mengenai

Posted on

1 Teks Deskripsi
2 Tesk Narasi
3 Tesk Observasi
4 Teks Prosedur
5 Teks Eksposisi

Jelaskan Apa Perbedaan Mengenai

-teks Deskripsi adalah satu kaidah upaya pengolahan data menjadi sesuatu yang dapat diutarakan secara jelas dan tepat dengan tujuan agar dapat dimengerti oleh orang yang tidak langsung mengalaminya sendiri.

-Narasi adalah salah satu jenis pengembangan paragraf dalam sebuah tulisan yang rangkaian peristiwa dari waktu ke waktu dijabarkan dengan urutan awal, tengah, dan akhir.

-observasi adalah aktivitas yang dilakukan makhluk cerdas, terhadap suatu proses atau objek dengan maksud merasakan dan kemudian memahami pengetahuan dari sebuah fenomena berdasarkan pengetahuan dan gagasan yang sudah diketahui sebelumnya

-Prosedur adalah serangkaian aksi yang spesifik, tindakan atau operasi yang harus dijalankan atau dieksekusi dengan cara yang baku (sama) agar selalu memperoleh hasil yang sama dari keadaan yang sama, semisal prosedur kesehatan dan keselamatan kerja.

-Eksposisi adalah salah satu jenis pengembangan paragraf dalam penulisan yang dimana isinya ditulis dengan tujuan untuk menjelaskan atau memberikan pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, akurat, dan padat. Contoh-contoh tulisan eksposisi adalah berita di koran dan petunjuk penggunaan.

Teks deskripsi : menggambarkan sesuatu secara rinci,
teks narasi : menceritakan sesuatu.
teks observasi : menjelaskan hasil laporan.
teks prosedur : menjelaskan langkah-langkah/cara melakukan sesuatu.
teks eksposisi : memaparkan sejumlah pengetahuan/informasi.