B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

Posted on

1. Sebutkan 3 isi pokok surat an-Nasr!
2. Mengapa surat an-Nasr digolongkan surat Madaniyah?

3. Tuliskan 3 contoh perbuatan tolong menolong!
4. Apa yang dimaksud dengan makhārijul hurüf?

5. Sebutkan 3 huruf Hijaiyah yang tidak dapat menyambung ke huruf

berikutnya?

Tugas Agama kelas 3 SD​

B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!

Jawaban:

1. • bertasbih (mengingat Allah)

• meminta ampun kepada Allah sebelum terlambat, karena Allah itu maha baik, menerima tobat

• Allah akan menolongmu saat dimana pun, kapan pun kau butuh

2. *btw surat an nashr makiyyah bukan madaniyyah. kenapa surat an-nasr digolongkan ke dalam surat makkiyah? karena surat an-nasr diturunkan sebelum Nabi hijrah ke Madinah.

3. menolong teman ketika dalam musibah, meminjamkan teman ketika tidak membawa alat tulis, dan membantu adek mengerjakan tugas.

4. makharijul huruf adalah tempat keluarnya huruf

5. ا و د ذ ر ز

*adek kalo g bisa jawab baca baca bukunya dulu atau tanya ke temen, KK, ortu ya.

semoga membantu.