Gambar berikut memperlihatkan grafik dari sebuah kendaraan yang bergerak dengan kecepatan tetap.Hitunglah jarak yang ditempuh setelah bergerak selama 4,5 jam.
Jawaban:
972.000 meter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
dik: v(kecepatan) = 60 m/s
t(waktu) = 4,5 jam = 16.200 s
dit: s(jarak) =…?
jawab:s = v x t
s = 60 m/s x 16.200 s
s = 972.000 m