A. pelaku sejarah adalah orang yang terlibat langsung dalam peristiwa sejarah
B. kesaksian pelaku sejarah menjadi satu-satunya sumber primer dalam penelitian sejarah
C. pelaku sejarah selalu ingin menonjolkan perannya dalam sejarah
D. ingatan pelaku sejarah mengenai peristiwa yang dialaminya selalu benar E. pelaku sejarah merupakan satu-satunya informan dalam penelitian sejarah
Pelaku sejarah memiliki peran penting dalam penelitian sejarah karena….
Jawaban:
Pelaku sejarah memiliki peran penting dalam penelitian
sejarah karena….
A. pelaku sejarah adalah orang yang terlibat langsung dalam
peristiwa sejarah
Pembahasan:
Para pelaku sejarah memiiki peran peting dalam penelitian
sejarah, Sebagai pelaku langsung sejrah, mereka merasakan dan mengetahui
langsung bagaimana suatu peristiwa terjadi. Pengalaman para pelaku sejarah ini
sering dituangkan dalam autobiografi, yaitu biografi atau profil pelaku sejarah
yang ditulis oleh seorang tokoh atau pelaku sejarah itu sendiri. Selain itu,
mereka juga berperan penting sebagai narasumber dalam penelitian sejarah.
Dalam penulisan autobiografi, pelaku sejarah akan mengetahui
secara langsung kejadian yang terjadi, sehingga dapat memberikan narasi yang
mungkin sulit diketahui penulis lain. Mereka juga dapat memberi analisa dan
membagi pengalaman atas kejadian tersebut.
Meski demikian penggunaan autobiografi pelaku sejarah juga
memerlukan perhatian khusus karena adanya kemungkinan kekurangn dan
ketidaktepatan dalam tulisan ini.
Karena ditulis sendiri oleh pelaku sejarah yang bersifat
subyektif, maka tidak bisa dipungkiri adanya akan adanya potensi bias atau
keberpihakan penulis. Misalnya, penulis akan memuji diri sendiri atau
meperbesar peran-perannya atau golonganya dalam suatu peristiwa sejarah.
Penulis juga berpeluang melakukan pengkerdilan atau mendiskreditkan lawannya.
Kecuali autobiografi yang ditulis dengan bantuan ahli
sebagai ghostwriter atau pembantu penulisan, maka autobiografi biasanya
memiliki struktur dan bahasa yang ebrbeda dengan buku sejarah pada umumnya.
Akibatnya, autobiografi harus diintrepretasikan terlebih dahulu agar bisa
dipahami dengan tepat.
Kelas: X
Mata Pelajaran: Sejarah
Materi: Konsep Sejarah
Kata Kunci: Para Pelaku Sejarh