Jelaskan tahap pengolahan limbah

Posted on

Jelaskan tahap pengolahan limbah

1. Pengolahan Awal/Pendahuluan (Preliminary Treatment)
Tahap ini bertujuan melindungi alat-alat pengolah limbah.

2. Pengolahan Primer (Primary Treatment)

Tahap ini mengihlangkan partikel-partikel padat.

3. Pengolahan Sekunder (Secondary Treatment)

Tahap ini menghilangkan material organik pada air limbah.

4. Pengolahan Akhir (Final Treatment)

Tahap ini menghilangkan organisme penyakit yang ada pada air.

5. Pengolahan Lanjutan (Advanced Treatment)

Membuat komposisi / kandungan pada air sesuai dengan yang dikehendaki.