Apakah Fungsi teori dalam penelitian
Sebagai panduan untuk penelitian tersebut
Dalam konteks ilmiah, suatu teori berfungsi:
1.Memperjelas dan mempertajam ruang lingkup variabel.
2.Memprediksi dan memandu untuk menemukan fakta untuk kemudian dipakai guna mermuskan hipotesis dan menyusun instrumen penelitian. Mengapa? Sebab pada dasarnya, hipotesis merupakan pernyataan yang bersifat prediktif, bukan deskriptif.
3.Mengontrol, membahas hasil penelitian, untuk kemudian dipakai dalam memberikan saran.