Jurnal membaca
Judul buku :
Pengarang :
Terbitan :
Waktu baca :
Ringkasan isi
Komentar
Cerita fantasi
judul buku = petjah
pengarang = oda sekar ayu
terbitan = 2017
tanggal baca = 16 – 17 maret
ringkasan = nadhira menyayangi dimas tetapi dimas membenci nadhira
semesta menyayangi nadhira dan memberinya satu permintaan untuk di
kabulkan, nadhira meminta dimas dan hatinya dan semesta mengabulkanya. tetapi
disisi lain ada biru yang menyayangi nadhira lebih dari dirinya sendiri, dan
akhirnya nadhira mengetahui kebenaran yang sangat pahit baginya dan
masalalunya, sekolahnya pun berantakan, dia tik diterima di universitas negri
jurusan sastra bahasa, tapi dia juga mengajukan beasiswa kebelanda tpi
dengan jurusan hukum, dan akhirnya dia diterima dan dia bertemu dengan biru,
dan biru sebagai pelabuhan cinta teraktir nadhira
komenta : novel ini memiliki bahasa yang bagus bahkan banyak karya sastra yang
terdapat pada buku ini, tetapi ada beberapa halaman yang diulang(double)dalam
novel