Suatu persegi panjang kelilingnya 68 cm,sedangkan lebarnya 13 cm kurang dari panjang. luas persegi panjang tersebut adalah..
Jawaban pada foto
Jadikan jawaban terbaik ya 😉
Jawaban:
kell=2x(p+l)
68=2x(p+13)
68:2=13+p
34=13+p
34–13=p
p=21 cm
jawaban
luas=pxl=21x13=273cm²
–––––––––––––––––––––––
mapel:mat
bab:mencari nilai n