Berapa buah kubus kecil yang diperlukan untuk memenuhi kubus besar tersebut…?
mohon di bantu ya kak makasih ..besok di kumpulin
Terdapat kubus besar dengan panjang rusuk 30 cm. dalam kubus besar tersebut akan dimasukkan kubus kecil dengan panjang rusuk 6 cm.
Jawaban:
= 125 kubus kecil
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Volume kubus besar:
- V = r × r × r
- V = 30 × 30 × 30
- V = 900 × 30
- V = 27.000cm³
Volume kubus kecil:
- V = r × r × r
- V = 6 × 6 × 6
- V = 36 × 6
- V = 216cm³
banyak Kubus kecil yang dapat masuk kek kubus besar:
- V kubus besar ÷ V kubus kecil
- 27.000 ÷ 216
- 125 kubus kecil
Kesimpulan:
banyak kubus kecil yang dapat memenuhi kubus besar adalah 125 kubus kecil
Jawaban:
6
Penjelasan dengan langkah-langkah:
maaf kalau salah
terima kasih