Sila yang merupakan salah satu tujuan negara yang hendak mewujudkan tata masyarakat indonesia yang adil dan makmur berdasarkan pancasila adalah sila
Jawaban:
Sila ke-5 –> Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia = Padi dan kapas
Penjelasan:
Padi melambangkan kondisi kecukupan makanan dan kapas melambangkan kondisi kecukupan pakaian. Simbol ini bermakna sebagai perwujudan bangsa Indonesia untuk mencapai kehiduan masyarakat Indonesia yang adil, makmur, dan sejahtera.