Perbedaan peta indonesia Dan peta dunia serta ciri khas nya

Posted on

Perbedaan peta indonesia Dan peta dunia serta ciri khas nya

Jawaban Terkonfirmasi

Perbedaan antara peta indonesia dan peta dunia salah satunya pada ukuran peta yang digunakan. Peta Indonesia pada umumnya menggunakan peta dengan skala kecil sedangkan peta dunia menggunakan skala geografis. Peta indonesia memiliki ciri isi wilayahnya hanya mencakup negara Indonesia sedangkan peta dunia bukan hanya mencakup negara Indonesia tetapi wilayah negara lainnya juga terdapat dalam peta dunia.

Pembahasan

Peta berdasarkan jenis ukuran skala yang digunakan maka peta dapat dibedakan menjadi 5 bagian yaitu:

  • Peta kadaster yaitu salah satu jenis peta yang merupakan peta dengan ukuran skala peta 1 : 100 hingga 1: 5.000.
  • Peta skala besar yaitu salah satu jenis peta yang merupakan peta dengan ukuran skala peta 1 : 5.000 hingga 1 : 250.000.
  • Peta skala sedang yaitu salah satu jenis peta yang merupakan peta dengan ukuran skala peta 1:250.001 sampai dengan 1:500.000.
  • Peta skala kecil yaitu salah satu jenis peta yang merupakan peta dengan ukuran skala peta 1:500.001 sampai dengan 1:1.000.000.
  • Peta  skala geografis yaitu salah satu jenis peta yang merupakan peta dengan ukuran skala peta lebih kecil dari 1:1.000.000.

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang fungsi atau tujuan dari pembuatan peta brainly.co.id/tugas/12675025
  2. Materi tentang jenis-jenis dari suatu peta brainly.co.id/tugas/17913111
  3. Materi tentang contoh dari peta dinamis brainly.co.id/tugas/30603099

======================

Detil jawaban

Kelas: IX

Mapel: IPS

Bab: Peta Bentuk dan Pola Muka Bumi

Kode: 9.10.8

#AyoBelajar #SPJ2