pengaruh perkembangan dan keadaan masa munculnya rasa kebangsaan terhadap kehidupan masa kemerdekaan hingga sekarang dibidang pendidikan.
Pengaruh perkembangan dan keadaan masa munculnya rasa kebangsaan terhadap kehidupan masa kemerdekaan hingga sekarang di bidang pendidikan adalah memunculkan semangat masyarakat Indonesia untuk menuntut ilmu setinggi mungkin guna meningkatkan kualitas dan kompetensi sumber daya manusia, sehingga dapat memberikan kontribusi dalam perwujudan cita-cita dan pembangunan bangsa Indonesia.
- Pelajari juga tentang pengaruh perkembangan dan keadaan masa munculnya rasa kebangsaan terhadap kehidupan masa kemerdekaan hingga sekarang di bidang politik, baca di brainly.co.id/tugas/2121070
- Pelajari juga tentang pengaruh perkembangan dan keadaan masa munculnya rasa kebangsaan terhadap kehidupan masa kemerdekaan hingga sekarang di bidang ekonomi, baca di brainly.co.id/tugas/2090741
Pembahasan
Rasa kebangsaan adalah rasa yang timbul dengan kuat di dalam diri rakyat Indonesia untuk mendapatkan kemerdekaan dan kedaulatan. Rasa kebangsaan ini didapat oleh beberapa faktor, salah satunya kenangan kejayaan di masa lalu. Rasa kebangsaan sangat berdampak di berbagai bidang, mulai bidang pendidikan, ekonomi, politik, serta sosial dan budaya.
- Pelajari juga tentang pengaruh perkembangan dan keadaan masa munculnya rasa kebangsaan terhadap kehidupan masa kemerdekaan hingga sekarang di bidang sosial dan budaya, baca di brainly.co.id/tugas/2168957
Detail Jawaban
Kelas : V
Mapel : Tematik 7 – Peristiwa dalam Kehidupan
Bab : Subtema 1 – Peristiwa Kebangsaan Masa Penjajahan
Kode : –